Selasa, 19 April 2016

Manfaat Madu Pahit

Indonesia kaya akan beragam macam obat-obatan. Salah satunya adalah madu pahit. Madu pahit disebut juga madu pelawan merupakan salah satu jenis madu dari Indonesia. Madu hitam pahit ini diproduksi oleh lebah madu yang mengkonsumsi nektar dari kuncup bunga Pelawan ditambah dengan sedikit nektar bunga singkong karet, sedikit paitan kaliandra dan mahoni. Pada Direktori Bisnis Indonesia terdapat nama perusahaan yang memproduksi berbagai macam obat dan madu.

Rasa pahit madu ini didapatkan dari nektar bunga pohon pelawan dan juga bunga lain yang tidak menghasilkan buah yang tidak dapat dikonsumsi oleh manusia.
Madu pahit mempunyai kandungan alkaloid yang cukup tinggi yang berguna untuk anti bakteri alami yang dapat membunuh bakteri yang merugikan tubuh. Untuk memperoleh madu pahit yang asli kamu dapat membelinya di toko herbal atau toko obat yang menjual madu pahit ini. Atau jika ingin lebih lengkapnya dimana saja toko yang menjual madu pahit kamu bisa lihat di Direktori Bisnis Indonesia.

Dianjurkan untuk minum madu pahit ini 3 kalai sehari sebelum makan. Madu pahit ini tidak dianjurkan bagi anak di bawah usia 1 tahun. Madu pahit ini juga dapat digunakan untuk obat luar, caranya cukup dioleskan pada bagian yang akan diobati.
Itulah sebagian manfaat dan khasiat madu pahit yang dasyat, semoga menambah pengetahuan tentang kehebatan madu.
Selamat mencoba......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar